Referral Id Itu Apa

Referral Id Itu Apa

Kapan Sebaiknya Membuat Referral?

Sebagian besar bisnis meluncurkan program referral ketika sudah memiliki pelanggan setia. Tapi, referral juga berguna untuk meramaikan promosi sebelum launching.Robinhood, misalnya, mengajak orang-orang untuk mendapatkan early access dan trading bebas komisi dengan memberikan referral ke teman-temannya. Dengan strategi tersebut, hampir 1 juta orang sangat antusias menantikan peluncuran aplikasi selulernya.

Berapa Jumlah Hadiah yang Pas untuk Referral Pelanggan?

Jumlahnya tergantung pada sistem reward Anda, apakah berupa diskon, uang tunai, atau poin. Umumnya, brand memberikan diskon 10% sampai 25% atau uang kepada pemberi referral setelah teman mereka melakukan pembelian pertama. Penerima referral menerima bonus yang sama, atau lebih sedikit.

Faradilla, yang lebih akrab disapa Ninda, adalah Content Marketing Specialist di Hostinger. Ia suka mengikuti tren teknologi, digital marketing, dan belajar bahasa. Melalui tutorial Hostinger ini, Ninda ingin berbagi informasi dan membantu pembaca menyelesaikan masalah yang dialami. Kenali Ninda lebih dekat di LinkedIn.

Pentingnya identitas digital yang unik dan terpercaya dalam aktivitas online semakin meningkat di era Web3. Identitas digital yang tidak cukup terpercaya bisa mengakibatkan pencurian identitas, penipuan, atau kehilangan akses akun penting. Oleh karena itu, pengembangan teknologi identitas digital yang lebih aman dan efisien menjadi sangat penting untuk menjaga keamanan dan privasi data pribadi. SPACE ID berusaha untuk mengatasi masalah tersebut dengan teknologinya. Lalu apa itu SPACE ID dan apa saja kegunaannya? Yuk baca artikel berikut.

Cara Menggunakan SPACE ID

Pertanyaan Umum seputar Referral Marketing

Di bagian ini, kami akan menjawab 3 pertanyaan umum seputar apa itu referral.

Integrasi SDK yang Mudah

Melakukan integrasi dengan partner sangat penting untuk keberhasilan dalam menguasai pasar. Integrasi SDK SPACE ID dengan aplikasi partner hanya membutuhkan waktu 30 menit. Ini juga tidak hanya mendukung pengguna tetapi juga para partner, yang memungkinkan produk ini untuk berkembang dan menjangkau use case baru. Selain itu, SPACE ID memiliki TLD yang dapat menyelesaikan domain dan layanan nama lain, sehingga developer tidak perlu mengintegrasikan beberapa layanan nama dan melacak layanan baru.

Identitas digital menjadi semakin penting dalam pengembangan Web3. Ini berarti bahwa seiring dengan perkembangan internet, setiap orang perlu memiliki identitas digital yang unik untuk terlibat dalam aktivitas online. Secara khusus, SPACE ID memiliki tiga fitur unggulan yang sangat penting untuk masa depan identitas digital di Web3, yaitu:

SPACE ID adalah sebuah alat yang memungkinkan orang untuk membuat sebuah nama pengguna khusus yang dapat digunakan pada jaringan blockchain yang berbeda. Ini berarti kamu tidak perlu membuat nama pengguna baru untuk setiap blockchain yang mereka gunakan.

SPACE ID bukan hanya sebuah nama pengguna, tetapi juga sebuah cara untuk melacak berbagai hal di berbagai blockchain. Ini seperti database pribadi yang membantu orang menemukan dan menggunakan sumber daya pada jaringan blockchain yang berbeda. Nama pengguna tersebut juga dapat menjadi identitas individu di dunia metaverse.

Untuk menjaga keamanan informasi pengguna, SPACE ID menggunakan sebuah sistem yang disebut Lucas untuk menyimpan data dengan aman di berbagai blockchain. Ada juga fitur keamanan yang disebut Yoda yang menggunakan oracle untuk melindungi informasi pengguna.

Cara Membuat Referral

Nah, sampai di sini Anda sudah mempelajari konsep, manfaat, dan contoh referral. Sekarang, kami akan memandu Anda membuat program ini dengan 6 langkah mudah saja.

Cari Tahu Pelanggan Ideal Anda

Program ini bisa disebut berhasil kalau penerima referral membeli produk bisnis Anda. Tapi, pelanggan lama mungkin akan kesulitan memahami keuntungannya.

Jadi, pahami dulu seperti apa pelanggan ideal Anda sebelum meminta pelanggan lama untuk mencari pelanggan. Setelah itu, sampaikan semua detailnya kepada pelanggan lama tersebut agar mereka tahu siapa yang sebaiknya diajak, tidak hanya menyebarkannya ke semua orang tanpa hasil.

Deskripsi kriteria penerima juga tidak perlu panjang-panjang. Misalnya, pesan seperti “Ajak temanmu olahraga di sini, diskon 30% untuk pendaftaran member baru!” akan cocok bagi tempat gym/fitness. Pesan ini jelas menunjukkan bahwa Anda menargetkan orang-orang yang ingin hidup sehat.

Sebaiknya gunakan metode Net Promoter Score (NPS) untuk menentukan pelanggan mana yang akan dimintai referral. Metode ini menilai tingkat kepuasan pelanggan terhadap bisnis Anda dari 1 sampai 10 dan mengategorikannya menjadi:

Saat mempromosikan program ini, cobalah lebih dekat dengan Promoter karena mereka adalah tipe pelanggan terbaik yang kemungkinan akan mendatangkan calon pelanggan baru lewat referral marketing.

Struktur Reward dengan Level

Cara kerja sistem reward dengan level atau berjenjang ini adalah memotivasi peserta untuk naik ke level berikutnya dan mendapatkan keuntungan yang lebih besar dengan mengundang lebih banyak orang.

Contohnya adalah Morning Brew yang menetapkan level untuk program mereka. Hadiahnya dimulai dari newsletter Minggu premium gratis untuk 3 undangan, hingga tur ke kantor pusat kalau berhasil mendapatkan 1000 referral.

Atau, tetapkan campaign berdasarkan produk. Misalnya, pemberi referral mendapatkan diskon 5% ketika temannya membeli produk Anda yang berharga murah, dan 25% untuk yang paling mahal.

Program ini menggabungkan diskon untuk setiap referral yang didapat pelanggan.

Misalnya, pelanggan mendapat diskon 10% dari langganan gym kalau mengundang satu teman. Diskon ini bertambah kalau berhasil mendapatkan lebih banyak peserta. Dengan begitu, pelanggan nantinya mendapatkan membership gratis kalau sudah mengundang 10 pelanggan baru.

Untuk memastikan Anda dan pelanggan sama-sama untung, buat aturan bahwa reward berlaku kalau pemberi dan penerima sama-sama aktif. Dengan begitu, Anda bisa menjaga cash flow dan kepuasan pelanggan.

Fitur-fitur pada SPACE ID

Baca juga Apa itu Web 3.0 dan Apa Kelebihannya?

Mulai Buat Program Referral

Sebelum meluncurkan program, Anda harus merencanakan dan merancangnya dengan cermat.

Berikut adalah beberapa poin yang perlu dipertimbangkan saat merancang referral marketing:

Siapkan hal-hal tersebut di software program Anda. Lalu, sertakan informasi ini pada website Anda untuk transparansi. Gunakan judul yang keren untuk menarik perhatian orang-orang dan menjelaskan keuntungan bergabung dengan program ini.

Kalau lebih suka halaman yang simpel, cobalah letakkan link di halaman Bantuan atau FAQ. Jelaskan syarat dan ketentuannya di halaman tersebut.

Flip bisa menjadi contoh yang baik untuk praktik ini.

Halaman program mereka tidak hanya berisi deskripsi singkat cara kerjanya, tapi juga menjelaskan syarat dan ketentuannya, termasuk apa itu kode referral, cara membagikannya ke teman, dan pilihan hadiah.

Setelah desain selesai, uji alurnya. Cek apakah link atau kode Anda berfungsi dan petunjuknya mudah diikuti. Sebaiknya minta orang lain untuk mencobanya dan mengoreksi informasi untuk mendapatkan feedback pihak eksternal.

Setelah menguji prosesnya, saatnya Anda mulai mempromosikan program reward baru kepada para pelanggan setia.

Sebagai referensi, ini 6 cara promosi referral marketing:

Setelah pelanggan mendaftar untuk mengikuti program referral, sebaiknya ingatkan mereka secara berkala agar terus aktif dan turut terlibat.